Artikel

Sosialisasi Tentang Ketahanan Pangan

12 Juni 2023 11:47:03  Administrator  233 Kali Dibaca  Berita Desa

Buahan, Senin 12 Juni 2023. Dinas Pertanian, Ketahanan Pangan dan Perikanan Pemerintah Kabupaten Bangli melaksanakan Sosialisasi Tentang Ketahanan Pangan yang diadakan di Ruang Rapat Kantor Perbekel Desa Buahan. Hal tersebut terkait dengan telah disahkannya Dokumen Pelaksanaan Anggaran Satuan Kerja Perangkat Daerah ( DPA-SKPD ) Tahun 2023 di Dinas Pertanian, Ketahanan Pangan dan Perikanan Kabupaten Bangli khususnya pada kegiatan Penyusunan, Pemutakhiran dan Analisis Peta Ketahanan dan Kerentanan Pangan.

Berikut beberapa dokumentasi :

 

353898504_169478245912536_6446393664630515047_n

353897617_259669740044338_3740885001404980596_n

353898500_183280661062755_8503246920114904840_n

348386800_860310588810210_2231353658273601442_n

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Peta Wilayah Desa

 Agenda

Belum ada agenda

 Statistik

 Komentar

 Media Sosial

 Peta Lokasi Kantor


Kantor Desa
Alamat : Jl. Raya Buahan, Desa Buahan, Kecamatan Kintamani, Kabupaten Bangli
Desa : Buahan
Kecamatan : Kintamani
Kabupaten : Bangli
Kodepos : 80652
Telepon : 087881602723
Email : pemdesbuahankin@gmail.com

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:419
    Kemarin:354
    Total Pengunjung:136.736
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:18.97.9.170
    Browser:Tidak ditemukan